Selasa, Juli 08, 2008

Visi, Motto, Misi, dan Tujuan

Visi

“ Membantu anak-anak mencintai Al-Qur’an dan membina menjadi anak-anak shalih menuju generasi qur’ani ”
Motto

” Dengan tekad yang kuat jadikan LTQA “Ibnu Mas’ud” menjadi lembaga yang cerdas dan profesional dalam memcentak generasi qur’ani ”

Misi

  • Memberikan pelayanan kepada masyarakat melaui pembinaan dan pendidikan anak-anak
  • Mengupayakan terwujudnya generasi huffaz al-qur’an
  • Menumbuhkan cinta anak-anak kepada alqur’an
  • Membumikan NAD dengan para huffazh al-qur’an

Tujuan

  1. Kewajiban dari Allah SWT dan Sunnah Rasulullah SAW.
  2. Mengentaskan buta huruf Al-Qur’an kepada anak-anak
  3. Memotivasi anak-anak menghafal Al-Qur’an
  4. Menanamkan kecintaan anak-anak kepada Al-Qur’an dari kecil
  5. Mengenalkan berbagai prilaku (akhlak) yang sesuai dengan Sunnah Rasullulah SAW kepada anak-anak sejak dini.

Tidak ada komentar: